advertising

Jumat, 18 Desember 2009

Jualan Link secara manual di Intelliilinks.com Alternatif yang tepat untuk mempertahankan pagerank





Pernah mendengar Intelliilinks saya yakin broker yang satu ini masih sangat awam ditelinga para blogger mata duitan, intellilinks merupakan salah satu broker jualan link yang belum cukup terkenal setenar backlinks, tla atau inlinks. Tapi jangan salah,  broker yang satu ini mampu menjual mahal link yang terjual kepada advertiser link anda bisa dihargai sampai dengan 60 $ per bulan. mungkin karena saking mahalnya itulah kurang diminati pengiklan, hanya pengiklan yang berduit saja yang mampu membeli link disana. Bolehlah saya bilang intellilinks merupakan broker premium di arena jualan link. Sharing pendapatan di intellilinks mencapai 50%, artinya jika link anda berhasil terjual 30$ maka keuntungan akan dibagi dua antara anda dan pihak broker, 15$ untuk intellilinks dan 15 $ untuk anda. bagi saya ini tak terlalu menjadi masalah karena link yang terjual pun cukup mahal.

Bagaimana cara mendaftar di intellilinks ? Proses pendaftarannyapun cukup mudah anda hanya perlu sign up di marketplacenya 'lebih jelasnya silahkan kunjungi websitenya'. Setelah anda daftar silahkan tunggu 1 atau 2 hari kerja, untuk approval dari pihak adminnya. Ketika website anda di telah di-approve (pemberitahuan lewat mail) status anda masih pending, anda perlu melengkapi informasi website anda. klik pada website anda tersebut dan ikuti langkah sesuai pertanyaan yang diajukan.


Di intellilinks anda diberikan pilihan dalam penempatan link apakah anda menginginkan manual atau automatis, lalu bagaimana cara menempatkan kode script intellilinks?. Bagi anda pengguna php ataupun blog berbasis wordpress saya sarankan untuk memilih otomatis saja, caranya:


-    Download script plugin di tombol download
- Upload plugin ke direktori plugin Wordpress blog anda, biasanya terletak di "wp- content/plugins".
-    Aktifkan "Plugins IntelliLinks" anda 

Selesai kini anda sudah siap untuk berjualan link! Anda akan menerima email pemberitahuan dari  intellilinks  ketika ada link terjual di situs Anda.



Bagaimana, anda mau mencoba ?!







0 comments: